Harga Burung Jalak Suren – Jalak suren adalah salah satu jenis burung jalak yang banyak dipelihara oleh para kicau mania. Jalak suren dinilai sebagai burung jalak yang paling baik dari jenis burung jalak lainnya.
Ini karena burung jalak suren mempunyai suara kicau yang lebih bervariasi (download : suara jalak suren), mempunyai gaya kicau yang bagus, pandai menirukan suara burung lainnya, dan kotorannya juga tidak terlalu banyak. Sehingga dinilai lebih bagus dari jenis jalak lainnya.
Ini juga mengakibatkan harga jalak suren juga lebih tinggi dari harga jalak lainnya. Berikut ini beberapa daftar harga burung jalak suren yang berhasil saya kumpulkan.
Harga Burung Jalak Suren 2018
Harga burung jalak suren jantan bahan Rp. 500.000
Harga burung jalak suren jantan gacor Rp. 800.000
Harga burung jalak suren jantan prestasi lokal Rp. 1.500.000
Harga burung jalak suren betina biasa Rp. 400.000
Harga burung jalak suren betina gacor Rp. 600.000 – Rp. 800.000
Harga burung jalak suren malaysia gacor Rp. 400.000
Harga burung jalak suren jawa/JSJ siapan Rp. 500.000 – Rp. 600.000
Harga burung jalak suren jawa/JSJ gacor Rp. 800.000 – Rp. 900.000
Harga burung jalak suren kalimantan Rp. 300.000 – Rp. 400.000
Harga burung jalak suren jawa anakan lolohan Rp. 170.000 – Rp. 200.000
Harga burung jalak suren sumatra Rp. 300.000 – Rp. 400.000
Harga burung jalak suren di pasar pramuka harga mengikuti jenis dan kualitasnya.
Nah harga diatas adalah harga burung jalak suren standar di tahun 2018 ini yang bisa saya kumpulkan. Harga akan berbeda lagi bagi jalak suren yang sudah prestasi atau kualitasnya bagus. Juga tergantung penjual dan lokasinya.