Jenis dan Harga Ikan Arwana

Ikan arwana adalah salah satu ikan hias air tawar yang digemari oleh banyak orang. Ikan ini termasuk ikan yang ganas dan salah satu predator di alam liar. Ikan arwana biasa hidup di rawa-rawa yang tersebar di asia tenggara, jika di indonesia ikan ini tersebar di sekitaririan, kalimantan. Ikan ini memiliki tubuh yang panjang dan berkumis dengan sisik yang besar dan lebar. Warna ikan arwana mengkilap dan bermacam-macam rupanya.

Ikan arwana termasuk kedalam hewan predator yang terkenal ganas di alam, makanan arwana bisa apa saja yang lewat di depannya. Untuk lebih jelas berikut jenis dan harga ikan arwana.

Daftar Isi

Jual ikan arwana kunjungi red-midas.com atau bisa hubungi BBM: 5D40764F WhatsApp: 08112999216 Email : [email protected]

Jenis dan Harga Ikan Arwana

Ada banyak jenis ikan arwana yang ada di seluruh dunia, tetapi kami akan sajikan ikan arwana yang sering dijadikan peliharaan dan populer.

Warning!! Harga disini bisa jadi belum di update. Untuk harga sebenarnya bisa tanya Tlp/SMS/WhatsApp: 08112999216

1. Arwana Super Red

Arwana super red ini berasal dari Indonesia, yaitu dari daerah kalimantan bagian barat, tersebar di sungai kapuas dan danau sentarum. Arwana jenis ini pada dasarnya terbagi lagi menjadi beberapa varietas berdasarkan warna, yaitu warna merah darah (blood red), merah cabe/cabai (chili red), merah oranye (orange red).

Ikan-arwana-super-red

Sesuai dengan namanya arwana ini memiliki warna merah pada sirip, ekor, dayung dan sungut. Saat mencapai ukuran sekitar 25 cm ring akan mulai terlihat, namun belum mengeluarkan warna merah. Warna merah pada badan akan mulai keluar saat ikan berumur kurang lebih 3-4 tahun. Tetapi para hobiis sering kal memekai trik tertentu untuk mempercepat keluarnya warna merah. Seperti dengan melakukan tanning, pemberian pakan yang bagus untuk perkembangan warna, atau dengan menempatkan ikan di kolam yang terkena sinar matahari langsung agar pertumbuhan warna lebih cepat.

Harga Dewasa mulai jutaan – Ratusan juta

Harga Bibit bisa hubungi BBM: 5D40764F WhatsApp: 08112999216 Email : [email protected]

2. Cross Black Golden Arwana (X Black Golden)

Jenis-Arwana-Cross-Black-Golden

Varietas arwana ini berasal dari daerah malaysia. Golden cross back atau x black sebenarnya merupakan salah satu dari varietas arwana golden. Setelah dewasa akan muncul ring yang melingkar melewati punggung pada ikan ini sehingga di beri nama x back. Warna pada varietas ini bermacam-macam mulai dari blue base, purple base, silver base dan gold base

Harga : Rp. –

3. Red Tail Golden Arwana

Red-Tail-Golden-Arwana

Red tail golden adalah salah satu varietas golden yang berasal dari Indonesia, khususnya Pekan baru – Sumatera. Arwana jenis ini sifatnya lebih agresif dari Cross Black Golden. Seperti halnya XCross Black Golden, arwana ini juga memiliki keragaman warna dasar/base color seperti, blue base, green base dan gold base. Arwana ini dapat tumbuh lebih besar dari pada Cross Black Golden.

Kekurangan dari arwana ini adalah warna sisik pada umumnya tidak bisa sampai melewati punggung dan hanya sampai pada level sisik ke 4 (dihitung dari bawah badan ke atas). Harga varietas ini lebih murah dari super red, meski demikian arwana ini tetap memiliki kebanggaan tersendiri bagi pemiliknya.

Harga mulai Rp.

3. Green Arwana (Arwana Pino)

Green-Arwana-Arwana-Pino
Warna dasar hijau pada arwana ini sesuai dengan namanya “Green Arwana”. Arwana ini tidak memiliki ring, ring pada arwana adalah warna mengkolap di pinggir sisiknya, tapi arwana ini memiliki keindahan tersendiri dengan warna hijaunya yang cerah. Varietas ini bisa ditemukan di Malaysia, Kamboja, Thailand, Indonesia & Myanmar. Green arwana biasa di sebut arwana pino dikalangan hobbies.

Harga anakan 13 cm : 

Harga dewasa sampai jutaan tergantung kualitas dan ukuran

4. Banjar Red Arwana

arwana-red-banjar

Arwana jenis ini termasuk kedalam arwana yang memiliki jenis warna merah kelas dua. tetapi arwana jenis banjar ini tetap memiliki ciri khasnya sendiri di hati para hobiis. Sehingga para hobiis masih tetap memburu arwana jenis ini untuk menambah koleksinya. Warna merah pada arwana ini tidak mencolok tetapi sedikit memiiki dasar yang kehijauan dan sisik yang membentuk tapal kuda dan sedikit mempunyai warna merah muda pada arwana dewasa ini memiliki keunikan tersendiri. Banjar red di usia mudanya, ukuran 10-15 cm terlihat sangat mirip dengan arwana super red. Warna sirip, dayung juga badannya hampir sama dengan arwana super red. Namun setelah mencapai ukuran 15-20 cm pada umumnya warnanya mulai berubah semakin bertambah besar perbedaan semakin terlihat mencolok. Ekor mulai terlihat oranye. Banjar red tidak memiliki ring pada umumnya, sama halnya dengan green arwana. Harga dari banjar red pun lebih mahal dari green arwana (pino).

Harga anakan ukuran 11-14cm : Minimal 

Harga Dewasa : 

5. Jardini Arwana (Arwana Irian)

arwana-jardini

Warna pada sisik arwana jaridi sangat unik, dia memiliki bintik-bintik yang sangat unik, terdapat banyak varietas dalam jenis ini. Jardini berasal dari australia, meski sering ditemukan di pulau Irian. Maka dari itu jenis ini juga terkadang disebut arwana Irian oleh para hobiis.

Jardini arwana sebenarnya ada dua jenis warna, yaitu warna dasar lebih gelap dan yang lebih terang. Yang memiliki warna dasar lebih gelap adalah scleropages jardini dan yang memiliki dasar lebih terang adalah scleropages leichharti.

Harga mulai Rp. 

6. Silver Arwana (Brazil)

arwana-silver

Arwana Brazil atau biasa disebut Arwana Silver memiliki bentuk tubuh yang berbeda. Dengan bentuk tubuh yang panjang dan sirip yang panjang pula, mulai dari bagian tengah badan sampai pada ujung ekor memberi kesan yang sangat anggun saat berenang. Arwana ini dapat tumbuh sampai 50 – 60 cm. Jenis ini berasal dari Amerika Selatan, namun saat ini sudah dapat di kembang biakkan di indonesia. Memang harga dari Arwana jenis ini lebih murah dari jenis Jardini. Namun jika arwana ini sudah berukuran besar sangat indah untuk di pandang.

Belakangan tersiar kabar bahwa jenis ini sudah ada dengan warna platinum silver (warna silvernya menyerupai warna platinum & merata di seluruh tubuhnya).

Harga mulai Rp. 

7. Silver Black Arwana

Silver-Black-Arwana

Varietas ini juga berasal dari Amerika Selatan dan memiliki bentuk tubuh yang sama dengan silver arwana, namun pada bagian sirip sampai ekor memiliki warna hitam. Konon warna hitam tersebut lambat laun akan memudar saat arwana mulai dewasa.

Harga mulai 

8. African Arwana (Arwana Afrika)

African-Arwana

Seperti namanya, jenis arwana ini hanya ditemukan di Afrika. Bentuk tubuhnya hampir menyerupai silver arwana, namun bentuk kepala kecil.
Harga Rp.-

Harga Arwana

Untuk harga arwana saya tidak bisa menulis secara pasti karena harga ikan ini bervariatif tergantung kualitas dan jenisnya. Urusan harga bisa kontak langsung 5D40764F WhatsApp: 08112999216 agar tidak salah.

42 thoughts on “Jenis dan Harga Ikan Arwana”

  1. Yang berada di daerah jakarta dan sekitarnya terutama jakarta timur, kita menyediakan beberapa jenis ikan arwana, utk info silahkan di BBM 2B0F896B / 24D3DE2C. WA/SMS 0813 88 777 412, thanks.

    Reply

Leave a Comment

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.