Nama Kucing Populer untuk Kucing Jantan dan Betina

Nama Kucing – Memberi nama pada kucing peliharaan selain menyenangkan juga mempunyai beberapa manfaat. Sebagian di antaranya yaitu : kita mudah untuk memanggil kucing agar menghampiri kita, membuat kucing terbiasa panggilan namanya sehingga lebih jinak.

Selain itu memberi nama pada kucing membuat kita lebih akrab dengan kucing peliharaan kita, juga kita bisa sedikit pamer pada teman-teman atau komunitas bahwa kucing yang kita miliki mempunyai beberapa skill ketika dipanggil namanya atau nurut jika dipanggil namanya.

Agar kucing menurut ketika dipanggil namanya bisa dengan cara : membiasakan panggilan pada kucing kita setiap bertemu atau setiap memberi makan. Yang paling ampuh adalah ketika memberi makan, jadi kucing dilatih menghampiri lalu beri makan atau camilan, terus seperti itu nanti lama kelamaan kucing jadi menghampiri jika dipanggil namanya.

Nama kucing peliharaan di pilih dari beberapa inspirasi mulai dari kebiasaan kucing berdasarkan warna bulu kucing berdasarkan bentuk fisik kucing berdasarkan kejadian yang kita alami dan sebagainya.

Berikut ini beberapa nama kucing populer untuk kucing jantan dan kucing betina. nama kucing populer ini bersumber dari www.bowwow.com.au yang diambil berdasarkan statistik di negara Amerika dan negara Australia.

nama-kucing-populer
Gambar anak kucing Foto : pixabay.comkucing,

Berikut ini beberapa nama-nama kucing populer yang bisa jadi inspirasi.

Daftar Isi

Nama Kucing Populer

Nama kucing populer di Australia

  1. Oscar
  2. Max
  3. Tiger
  4. Sam
  5. Misty
  6. Simba
  7. Coco
  8. Chloe
  9. Lucy
  10. Missy
  11. Molly
  12. Tigger
  13. Smokey
  14. Milo
  15. Cleo
  16. Sooty
  17. Monty
  18. Puss
  19. Kitty
  20. Felix
  21. Bella
  22. Jack
  23. Lucky
  24. Casper
  25. Charlie
  26. Thomas
  27. Toby
  28. Ginger
  29. Oliver
  30. Daisy
  31. Gizmo
  32. Muffin
  33. Jessie
  34. Sophie
  35. Fluffy
  36. Sebastian
  37. Billy
  38. Jasper
  39. Jasmine
  40. Sasha
  41. Zoe
  42. Phoebe
  43. Tom
  44. Lilly
  45. Sylvester
  46. George
  47. Kimba
  48. Harry
  49. Holly
  50. Minnie

Nama kucing populer di USA

  1. Tigger
  2. Tiger
  3. Max
  4. Smokey
  5. Sam
  6. Kitty
  7. Sassy
  8. Shadow
  9. Simba
  10. Patch
  11. Lucky
  12. Misty
  13. Sammy
  14. Princess
  15. Oreo
  16. Samantha
  17. Charlie
  18. Boots
  19. Oliver
  20. Lucy
  21. Precious
  22. Missy
  23. Oscar
  24. Fluffy
  25. Whiskers
  26. Gizmo
  27. Taz
  28. Molly
  29. Midnight
  30. Buddy
  31. Baby
  32. Toby
  33. Spike
  34. Sophie
  35. Rusty
  36. Pumpkin
  37. Jake
  38. Alex
  39. Maggie
  40. Callie
  41. Buster
  42. Sylvester
  43. Rocky
  44. Pepper
  45. Milo
  46. Daisy
  47. Cleo
  48. Chloe
  49. Angel
  50. Dusty

Jika teman-teman termasuk Korean lovers bisa juga menamai kucing dengan nama kucing bahasa Korea. Selengkapnya bisa dilihat di halaman : nama kucing korea

1 thought on “Nama Kucing Populer untuk Kucing Jantan dan Betina”

  1. slamat pagi saya mempunyai 4 anak kucing induknya persia mix dan pejantannya kucing rumahan lokal dalam usianya 6 minggu dan dia uda bisa makan sendiri apa usia segitu udah bisa dipisahkan dari induknya?

    Reply

Leave a Comment

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.